Author Guidelines

Petunjuk Bagi Penulis

 

Notes For Author

BAHASA: Naskah ditulis dalam bahasa Indonesia atau dalam bahasa Inggris.

 

LANGUAGE: Manuscript must be written in Indonesia or English

FORMAT : Naskah ditulis sesuai dengan template yang tersedia

 

FORMAT: Manuscript should be typed on the template attached.

JUDUL: Judul dibuat tidak lebih 2 baris dan harus mencerminkan isi tulisan. Nama Penulis dicantumkan di bawah judul.

 

TITLE: Title must not exceed two lines and should reflect the content of the manuscript. The author’s name follows immediately under the title.

ABSTRAK: Abstrak ditulis dalam bahasa Inggris dan Indonesia tidak lebih dari 200 kata berupa intisari permasalahan secara menyeluruh dan mencakup hasil yang dicapai, menggunakan huruf Times New Roman 10 pt, 1 spasi, dalam 1 paragraf.  Abstrak bahasa Inggris dicetak miring, dan telah dicek dengan Grammarly profesional.

 

ABSTRACT: Abstract must be written in Bahasa Indonesia and in english not exceed 200 words, and should comprise informative essence of the entire content of the article, using font Times New Roman 10 pt, one space in one paragraph.  English abstract must be written in Italic font and should be checked with Grammarly professional before submission

KATA KUNCI: Kata Kunci dicantumkan di bawah abstrak antara 3-5 istilah.

 

KEYWORD: Keywords should be written following a summary between 3-5 words.

TABEL: Judul Tabel dan Keterangan yang diperlukan ditulis dengan jelas dan singkat dalam bahasa Indonesia atau bahasa Inggris. Tabel harus diberi nomor. Penggunaan tanda titik (.) dan spacebar pada angka di dalam tabel masing-masing menunjukkan nilai pecahan/desimal dan kebulatan seribu.

 

TABLE: Title of tables and all necessary remarks must be written both in Indonesia and English. Tables should be numbered. The uses of point (.) and spacebar in all figures in the indicate a decimal fraction, and a thousand multiplication respectively.

GAMBAR GARIS: Grafik dan ilustrasi lain yang berupa gambar garis harus kontras dan dibuat dengan tinta hitam. Setiap gambar garis harus diberi nomor, judul dan keterangan yang jelas dalam bahasa Indonesia atau Inggris

 

LINE DRAWING: Line Graphs and other line drawing illustrations must be drawn in high contrast black ink. Each drawing must be numbered, titled and supplied with necessary remarks in Indonesia and English.

FOTO: Foto harus mempunyai ketajaman yang baik, diberi judul dan keterangan seperti pada gambar.

 

PHOTOGRAPHS: Photographs submitted should have high contrast, and must be supplied with necessary information s line drawing

DAFTAR PUSTAKA: Daftar Pustaka yang dirujuk harus disusun menurut abjad dengan gaya APA edisi 6. Disarankan penulis menggunakan manajemen referensi Mendeley.

 

REFERENCE: Reference must be listed in alphabetical order with APA 6th edirion style. Authors are suggested to use Mendeley reference manager.

Contoh Penulisan Pustaka :

Madinier, Rémy. (2011) L’Indonésie, entre démocratie musulmane et Islam intégral; Histoire du parti Masjumi (1945-1960). Paris, France: IISSM.

Sastra, H. (2018). Minat Berinvestasi Mahasiswa Dan Kualitas Pelayanan Gerai Bursa Efek Indonesia Stie Kesatuan Bogor. JAS-PT (Jurnal Analisis Sistem Pendidikan Tinggi Indonesia), 2(1), 1 - 12. doi:10.36339/jaspt.v2i1.118