Journals

  • Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan

    Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan adalah media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang ilmu Akuntansi. Terbit tiga kali dalam setahun, pada bulan April, Agustus dan Desember. Mempublikasikan hasil-hasil penelitian terapan bidang akuntansi dalam arti luas. Pedoman bagi penulis dicantumkan pada halaman Author jurnal ini.

  • Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan

    Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan adalah media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang ilmu Manajemen dan Bisnis. Terbit tiga kali dalam setahun, pada bulan April, Agustus dan Desember. Mempublikasikan hasil-hasil penelitian terapan bidang manajemen dan bisnis dalam arti luas. Pedoman bagi penulis dicantumkan pada halaman belakang bagian jurnal ini.

  • Jurnal Ilmiah Pariwisata Kesatuan

    Jurnal Ilmiah Pariwisata Kesatuan adalah media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang ilmu Pariwisata dan Hospitality. Dikelola oleh Program Studi Pariwisata dan LPPM IBI Kesatuan. Terbit dua kali dalam setahun, pada bulan Juni dan Desember. Mempublikasikan hasil-hasil penelitian terapan bidang Pariwisata dan Hospitality dalam arti luas.

  • Jurnal Abdimas Dedikasi Kesatuan

    Jurnal Abdimas Dedikasi Kesatuan adalah media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang Pengabdian Kepada Masyarakat. Terbit dua kali dalam setahun, pada bulan Juni dan Desember. Mempublikasikan hasil-hasil pelaksanaan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat dalam arti luas. Dikelola oleh LPPM IBI Kesatuan

  • Jurnal Informatika Kesatuan

    Jurnal Informatika Kesatuan diterbitkan dan dikelola oleh Fakultas Informatika dan Pariwisata bekerjasama dengan LPPM IBI Kesatuan.  
    Jurnal Informatika Kesatuan merupakan media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang ilmu Informatika. Terbit dua kali dalam setahun, pada bulan Februari dan Agustus. Mempublikasikan hasil-hasil penelitian terapan bidang informatika dalam arti luas. 

  • Jurnal Aplikasi Bisnis Kesatuan

    Jurnal Aplikasi Bisnis Kesatuan disingkat JABKES merupakan Jurnal yang mempublikasikan karya ilmiah dalam bidang bisnis terapan dalam arti luas. Dikelola oleh Program Vokasi dan LPPM Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan. Terbit tiga kali dalam setahun yaitu pada bulan April, Agustus dan Desember.

  • Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Manajemen Ranggagading

    Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Manajemen Ranggagading (JIR) is published by Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kesatuan (STIEK). Published twice a year. JIR is a media communication and reply forum for scientific works especially concerning the field of Accounting and Management. Papers presented in JIR are solely that of author. Editorial staff may edit the papers, as long as not change it's meaning.

  • Jurnal Abdimas

    Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat adalah media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang Manajemen dan Akuntansi. Terbit tiga kali dalam setahun, pada bulan April, Agustus dan Desember. Mempublikasikan hasil-hasil penelitian terapan bidang manajemen dan akuntansi dalam arti luas.Pedoman bagi penulis dicantumkan pada halaman Author.

  • International Conference on Global Optimization and Its Applications 2021

    PROCEEDING                                                                ISBN 978-623-6323-35-9


    The 10th IORA International Virtual Conference in Global Optimization and Its Applications 2021 is an excellent communication and collaboration forum for researchers and practitioners to contribute in disseminating research results of multi-disciplinary sciences in the field of global optimization and its applications.

  • International Conference On Accounting And Management Science 2018

    PROCEEDING                                                                                     ISSN 2622-5670


    THE INTERNATIONAL CONFERENCE


    ON ACCOUNTING AND MANAGEMENT SCIENCE 2018


    Bogor, July 16 th & August 27th, 2018


    FIRST EDITION