Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Showroom Lestari Mobilindo

Authors

  • ARGA CHRISTIAN SIHOTANG Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi APRIN

DOI:

https://doi.org/10.37641/jimkes.v8i3.393

Keywords:

Pengembangan Karir, Showroom

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui Faktor apa saja yang mempengaruhi kepuasan karyawan pada Showroom lestari mobilindo Palembang. Penelitian ini berlokasi pada Showroom Lestari Mobilindo Palembang yang terletak di Jalan jenderal sudirman. Peelitian mulai dilakukan sejak Januari 2020. populasi dalam penelitian ini adalah karyawan Showroom lestari Mobilindo Palembang yang berjumlah 163 orang.  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel pengembangan karir berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan pada Showroom Lestari Mobilindo Palembang.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andi Saputra, 2008, Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja karyawan pada PT. Sinar Lestari Mestika di Pekanbaru. Skripsi, Pekanbaru : UIN Suska Riau.
Anoraga, pandji, SE, MM, Manajemen Bisnis, PT. Rieka Citra, Cet. 1, Yogyakarta, 1997.

Giyantinigrum, Eko, Manajemen Karir Upaya Mencapai Kesuksesan, Manajemen Usahawan Indonesia, Jakarta, 2000.

Gomes, Cardoso, Faustino, Drs, Manajemen Sumber Daya Manusia, Andi Affeset, Yogyakarta, 2001.

Hamidi, Masyuri, Pengembangan Karir Menuju Struktur Organisasi Modern, Manajemen Usahawan Indonesia, Jakarta, 2000.

Handoko, T Hani, MBA, Manajemen Personalia dan Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta, 2000.

M. Suhendri, 2010, Faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja karyaan pada PT. Uniteda Arkato, Skripsi, Pekanbaru : UIN Suska Riau
Mangku, Prawira, Syafri, Dr, TB, Manajemen Sumber Daya Manusia Strategic, Ghalia Indonesia, Jakarta, 2001.

Mangkunegara, A. A. Anwar Prabu, Drs, M.Si, P.Si, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung, 2001

Muhammad, Yunus, 2006, Tafsir Qur’an Karim, Jakarta; PT. Mahmud Yunus Wadzuryah.
Mukijat, Drs, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, Mandar Maju, 2000.

Murtoyo, Susilo, SE, Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta, 2000.

Nawawi, H. Hadari, Manajemen Sumber Daya Manusia, Gajah Mada University Press, Yogyakarta, 2000.

Panggabean, Mutiara, S, Drs. MM, Manajemen Sumber Daya Manusia, Ghalia Indonesia, 2002.



Ridwan, 2010, Skala Pengukuran Vriabel Penelitian, Alfabeta, Jakarta

Siagian, Sondang P, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta, 2001.

Soeprihanto, Jhon, Drs, MM, Penilaian Kerja Dan Pengembangan Karyawan, BPFE, Yogyakarta, 2001

Sugiono, 2004, Manajemen Metode Penelitian Bisnis, Alvabet, Bandung.

Umar, Husein, SE, MM, MBA, Riset SDM dalamOrganisasi, Jakarta,
2001

Downloads

Published

2020-12-13

How to Cite

SIHOTANG, A. C. (2020). Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Showroom Lestari Mobilindo. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan, 8(3), 295–304. https://doi.org/10.37641/jimkes.v8i3.393